Cara Menaikan Limit Traveloka Paylater

Sekarang pengguna traveloka bisa utang dulu buat bayar tiket pesawat kereta api dengan fitur cicilannya. Masalahnya kalau limit kurang bagaimana? cara menaikan limit traveloka paylater agar bisa mencapai harga tiket pesawat? Sementara harga tiket di Indonesia relatif mahal. Baca solusinya di artikel ini sampai selesai ya.

Bepergian ke suatu tempat atau ke kampung halaman kini tidak ribet lagi dan bisa dilakukan tanpa kamu memikirkan belinya dimana dan kapan. Sudah banyak aplikasi booking tiket yang mana bisa dipesan jauh jauh hari sesuai rencana. Salah satunya traveloka. Traveloka adalah sebuah aplikasi yang memungkinan Anda bisa mendapatkan tiket lebih cepat serta harga yang lebih terjangkau. Anda tidak perlu mengantri untuk membeli tiket, cukup lewat aplikasi ini tiketmu akan langsung di booking pada saat itu juga.

Fitur Cicilan atau Traveloka Paylater

Kini Traveloka bekerja sama dengan kredivo menyediakan fitur paylater yang memungkinkan orang-orang bisa lebih dulu mendapatkan tiket pulang kampung, serta membayarnya kemudian. Atau bahasa kasarnya ‘Utang dulu’. Fitur paylater bisa anda dapatkan dengan mendaftar traveloka dan verifikasi, kemudian kalau disetujui baru mendapatkan limit. Limit tersebut bisa Anda gunakan untuk pembelian tiket pesawat, keretat api, bus sampai hotel.

Bagi Anda yang masih kekurangan uang untuk membeli tiket tersebut dengan limit yang, Anda tidak perlu khawatir karena Anda bisa menambah limit yang ada. Mengenai bagaimana cara menaikan limit paylater traveloka tersebut. Mari kita simak pembahasannya dibawah ini dan pastikan Anda membacanya dengan fokus agar mudah dipahami.

Cara Menaikan Limit Traveloka Paylater

cara menaikan limit traveloka paylater
cara menaikan limit traveloka paylater

Untuk bisa menaikkan limit paylater traveloka, tentu saja diperlukan banyak hal dan beberapa proses yang mendukung hal tersebut bisa terjadi. Karena jika dipikirkan kembali, tentu saja pihak perusahaan tidak akan mungkin bisa dengan semena-mena menaikkan setiap limit paylater Anda tanpa adanya alasan apapun.

Salah satu hal yang menjadi alasan kenapa cara menaikkan limit paylater traveloka bisa dilakukan ialah ketika Anda selalu membayar tagihan dengan tepat waktu. Bukan hanya soal ketepatan waktu, limit paylater traveloka bisa naik jika Anda lebih sering melakukan transaksi. Dengan demikian, barulah terlihat bahwa alasannya menaikkan limit paylater adalah dengan melihat aktivitas transaksi serta pembayaran yang dilakukan oleh Anda.

Jika kedua hal tersebut terpenuhi dengan baik, maka limit paylater traveloka Anda akan bertambah hingga Rp. 50.000.000 per-akun dengan transaksi serta pembayaran yang baik. Sehingga Anda bisa bepergian jauh ke berbagai negara tanpa takut harga tiket karena bisa dibayarkan kemudian sesuai dengan jangka waktu yang telah ditentukan.

Setelah mengetahui limit yang bisa Anda miliki sebesar itu, maka Anda bisa mengajukannya dengan beberapa langkah cara menaikkan limit paylater traveloka dengan mudah di bawah ini. Karena pengajuan kenaikan limit tersebut tidak akan bisa di lakukan secara otomatis sehingga memerlukan beberapa langkah serta syarat yang harus dipenuhi oleh pemilik aplikasi atau seorang pemohon.

Siapkan Persyaratan Lengkap

Dokumen tambahan sangat penting Anda siapkan agar bisa membuat limit paylater bertambah sesuai dengan harapan. Anda bisa menambahkan dokumen berupa slip gaji tiga bulan terakhir, rekening koran beserta SPT yang dimiliki. Dokumen tersebut sangat dibutuhkan sebagai bukti bahwa Anda bisa melunasi setiap cicilannya dengan baik serta berdasarkan waktu yang sudah ditentukan.

Masuk Ke Aplikasi Traveloka

Cara menaikan limit traveloka paylater berikutnya adalah Anda bisa masuk ke aplikasinya terlebih dahulu, lalu masuk ke akun yang sudah dimiliki. Setelah itu, silakan pilih menu paylater di Travelokapay yang berada di halaman utama dan pilih menu tingkatkan agar limit paylater bisa bertambah.

Selanjutnya, Anda tinggal menambahkan beberapa scan atau foto beberapa dokumen yang sudah diminta. Seperti slip gaji dan rekening koran tiga bulan terakhir, beserta SPT yang sudah dipersiapkan juga. Jika sudah, Anda tinggal klik tingkatan sekarang lalu tunggu proses verifikasi dari pihak traveloka.

Lakukan Permohonan Kenaikan Limit Pada Saat Jam Kerja

Cara menaikan limit traveloka paylater tersebut adalah dengan melakukan proses permohonan pada saat jam kerja, yaitu pada hari Senin Sampai Jum’at. Jika Anda melakukan proses permohonan pada jam kerja tersebut, maka verifikasi juga akan dilakukan dengan cepat serta selesai pada saat itu juga.

Proses verifikasi biasanya berlangsung selama satu jam, dengan pihak traveloka akan menghubungi nomor telepon yang tertera serta penjaminnya. Sehingga nomor telepon tersebut harus aktif agar bisa dihubungi dengan mudah dan membuat proses verifikasi berjalan dengan lancar pada saat itu juga.

Lakukan Pemilihan Limit Dengan Bijak

Cara menaikkan limit paylater traveloka berikutnya adalah ketika proses verifikasi sudah dilakukan dan diterima oleh pihak traveloka. Besarnya limit yang diinginkan harus sesuai dnegan pendapatan serta kemampuan membayar cicilannya nanti. Jangan sampai ada kejadian besar pasak daripada tiang, yang akan menjadi beban Anda ketika melakukan pembayaran di tanggal yang sudah ditentukan.

Pilihlah limit yang termasuk ke dalam 30% penghasilan Anda. Untuk lebih mudahnya, Anda harus mengisi data atau dokumen secara akurat, sehingga pihak traveloka akan memberikan solusi dengan memberikan rekomendasi limit terbaik sesuai dengan kemampuan gaji yang Anda miliki.

Perlu Anda ketahui, bahwa cara menaikan limit paylater traveloka ini harus dilakukan dengan hati-hati dan penuh petimbangan. Pihak traveloka tidak membedakan atau membatasi setiap gaji yang Anda miliki. Sehingga membuat Anda harus sadar diri bahwa melakukan hal apapun harus sesuai dengan kemampuan serta jangan sampai keputusan yang telah Anda buat menjadi sebuah penyesalan yang tiada tara.

Oleh karena itu, pilih dan ajukan kenaikan limit paylater traveloka sesuai dengan kemampuan Anda membayar cicilan.

Tanggal Tagihan Cicilan Tidak Bisa Diubah

Cara menaikan limit traveloka paylater yang perlu Anda perhatikan adalah ketika melihat tanggal pembayaran cicilan. Hal ini yang membuat Anda harus bijak dalam menentukan limit yang diinginkan tadi sesuai dengan penghasilan agar bisa melakukan pembayaran tepat waktu tanpa ada beban apapun.

Sisihkan uang gaji yang masuk ke rekening agar bisa membayar cicilan pada waktu yang sudah ditentukan, yaitu selama 30 hari. Jika Anda lewat dari tanggal tersebut, maka cicilan yang harus Anda bayarkan akan mendapatkan denda sebesar 5% setiap harinya. Tentunya hal ini tidak menyenangkan dan bisa membuat Anda terpikirkan terus menerus.

Jangan sampai hal tersebut terjadi, karena setiap alur transaksi yang dilakukan akan terekam secara otomatis di OJK. Sehingga riwayat transaksi yang selalu telat akan membuat Anda terlihat buruk, sehingga jika suatu hari Anda ingin melakukan cicilan kembali, baik itu di paylater traveloka atau di tempat lain, mereka akan ragu dengan riwayat transaksi buruk Anda dan membuat mereka dengan mudah menolak permohonan yang diminta.

Manfaatkan dengan baik dan bayar tepat waktu agar limit bertambah

Setelah mengetahui bahwa cara menaikan limit traveloka paylater tersebut bisa berjalan dengan baik, maka Anda bisa mengajukannya sekarang juga dan jadilah seorang yang bisa berlibur kemana saja tanpa memikirkan biaya tiket yang digunakan.

Manjakanlah dirimu sejenak untuk menikmati liburan seru tanpa ada gangguan agar pikiranmu bisa fresh kembali setelah tidak berhenti bekerja dan tetap berada di ruangan yang monoton.

Baca : cara mengaktifkan shopee paylater

Demikian informasi mengenai cara menaikan limit paylater traveloka dengan cepat dan mudah hanya dengan beberapa langkah saja. Pastikan Anda bisa melakukannya dengan benar pada jam kerja, serta jangan pernah mengajukan limit dengan besaran diatas 30% penghasilan yang Anda miliki.

Penunggu senja yang sesekali ngopi untuk teman membaca.

You May Also Like